Home »



NESTAN EDUCATION

 

 

AGENDA KEGIATAN SEKOLAH

Penerimaan Peserta Didik Baru
Masa Orientasi Peserta Didik
Penilaian Tengah Semester 1
Sidang Laporan Prakerin Kelas 12
Penilaian Akhir Semester 1
Prakerin kelas 11
Penilaian Tengah Semester 2
Uji Kompetensi Keahlian
Penilaian Akhir Semester 2
USBN
UNBK

MARS SMKN 1 TANGSEL

HYMNE SMKN 1 TANGSEL

PPDB 2023/2024

KALENDER

January 2026
M T W T F S S
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031  

ARSIP

LOKASI SEKOLAH

Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah 2016/2017

CIMG1981Mengawali tahun pelajaran 2016/2017, SMK Negeri 1 Tangerang Selatan menyelenggarakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) bagi siswa kelas X yang baru saja diterima. MPLS, tahun sebelumnya bernama MOS, dilaksanakan selama 3 hari, senin s.d rabu tanggal 18 – 20 Juli 2016. Dalam pelaksanaanya MPLS di SMKN 1 Tangsel mengacu pada Permendikbud Nomor 18 Tahun 2016 tentang Pengenalan Lingkungan Sekolah bagi Siswa Baru.

Dalam Permendikbud tersebut pasal 2 berbunyi: (1) Pada awal tahun pelajaran, perlu dilakukan pengenalan lingkungan sekolah bagi siswa baru. (2) Pengenalan lingkungan sekolah sebagaimana dimaksud pada ayat (1) bertujuan untuk:

  1. mengenali potensi diri siswa baru;
  2. membantu siswa baru beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan sekitarnya, antara lain terhadap aspek keamanan, fasilitas umum, dan sarana prasarana sekolah;
  3. menumbuhkan motivasi, semangat, dan cara belajar efektif sebagai siswa baru;
  4. mengembangkan interaksi positif antarsiswa dan warga sekolah lainnya;
  5. menumbuhkan perilaku positif antara lain kejujuran, kemandirian, sikap saling menghargai, menghormati keanekaragaman dan persatuan, kedisplinan, hidup bersih dan sehat untuk mewujudkan siswa yang memiliki nilai integritas, etos kerja, dan semangat gotong royong.

Panitia MPLS dan pengisi materi mengacu pada tujuan tersebut, sehingga tidak ada kegiatan yang menyimpang dan tidak bermanfaat seperti perploncoan dan sanksi-sanksi yang memberatkan.

DSC_4971 DSC_4963 DSC_4960 DSC_4958 DSC_4954 DSC_4953 DSC_4952 DSC_4951 DSC_4950 DSC_4949 DSC_4948 DSC_4947 DSC_4940 DSC_4938 DSC_4933 DSC_4931 DSC_4930 DSC_4929 DSC_4927 DSC_4873 DSC_4872 DSC_4870 DSC_4864 DSC_4859 DSC_4845 DSC_4809 DSC_4756 DSC_4752 DSC_4749 DSC_4745 CIMG2009 CIMG2000 CIMG1999 CIMG1998 CIMG1997 CIMG1984 CIMG1981 CIMG1971 CIMG1969 CIMG1967 CIMG1951 CIMG1939 CIMG1915 CIMG1914 CIMG1913 CIMG1911 CIMG1908 CIMG1905 CIMG1903

(humas/20.7.2016)


Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *